Sabtu, 22 Januari 2011

Al Muthaffifin 83:1-36

Surat Al-Muţaffifīn (The Defrauding) - سورة المطففين

بسم الله الرحمن الرحيم
83:1

83:1
Sahih International
Woe to those who give less [than due],
Indonesian
Kecelakaan besarlah bagi orang-orang yang curang
83:2

83:2
Sahih International
Who, when they take a measure from people, take in full.
Indonesian
(yaitu) orang-orang yang apabila menerima takaran dari orang lain mereka minta dipenuhi,
83:3

83:3
Sahih International
But if they give by measure or by weight to them, they cause loss.
Indonesian
dan apabila mereka menakar atau menimbang untuk orang lain, mereka mengurangi.
83:4

83:4
Sahih International
Do they not think that they will be resurrected
Indonesian
Tidaklah orang-orang itu menyangka, bahwa sesungguhnya mereka akan dibangkitkan,
83:5

83:5
Sahih International
For a tremendous Day -
Indonesian
pada suatu hari yang besar,
83:6

83:6
Sahih International
The Day when mankind will stand before the Lord of the worlds?
Indonesian
(yaitu) hari (ketika) manusia berdiri menghadap Tuhan semesta alam?
 83:7

83:7
Sahih International
No! Indeed, the record of the wicked is in sijjeen.
Indonesian
Sekali-kali jangan curang, karena sesungguhnya kitab orang yang durhaka tersimpan dalam sijjin.
83:8

83:8
Sahih International
And what can make you know what is sijjeen?
Indonesian
Tahukah kamu apakah sijjin itu?
83:9

83:9
Sahih International
It is [their destination recorded in] a register inscribed.
Indonesian
(Ialah) kitab yang bertulis.
83:10

83:10
Sahih International
Woe, that Day, to the deniers,
Indonesian
Kecelakaan yang besarlah pada hari itu bagi orang-orang yang mendustakan,
83:11

83:11
Sahih International
Who deny the Day of Recompense.
Indonesian
(yaitu) orang-orang yang mendustakan hari pembalasan.
83:12

83:12
Sahih International
And none deny it except every sinful transgressor.
Indonesian
Dan tidak ada yang mendustakan hari pembalasan itu melainkan setiap orang yang melampaui batas lagi berdosa,
83:13

83:13
Sahih International
When Our verses are recited to him, he says, "Legends of the former peoples."
Indonesian
yang apabila dibacakan kepadanya ayat-ayat Kami, ia berkata: "Itu adalah dongengan orang-orang yang dahulu"
83:14

83:14
Sahih International
No! Rather, the stain has covered their hearts of that which they were earning.
Indonesian
Sekali-kali tidak (demikian), sebenarnya apa yang selalu mereka usahakan itu menutupi hati mereka.
83:15

83:15
Sahih International
No! Indeed, from their Lord, that Day, they will be partitioned.
Indonesian
Sekali-kali tidak, sesungguhnya mereka pada hari itu benar-benar tertutup dari (rahmat) Tuhan mereka.
83:16

83:16
Sahih International
Then indeed, they will [enter and] burn in Hellfire.
Indonesian
Kemudian, sesungguhnya mereka benar-benar masuk neraka.
83:17

83:17
Sahih International
Then it will be said [to them], "This is what you used to deny."
Indonesian
Kemudian, dikatakan (kepada mereka): "Inilah azab yang dahulu selalu kamu dustakan".
83:18

83:18
Sahih International
No! Indeed, the record of the righteous is in 'illiyyun.
Indonesian
Sekali-kali tidak, sesungguhnya kitab orang-orang yang berbakti itu (tersimpan) dalam 'Illiyyin.
83:19

83:19
Sahih International
And what can make you know what is 'illiyyun?
Indonesian
Tahukah kamu apakah 'Illiyyin itu?
83:20

83:20
Sahih International
It is [their destination recorded in] a register inscribed
Indonesian
(Yaitu) kitab yang bertulis,
83:21

83:21
Sahih International
Which is witnessed by those brought near [to Allah ].
Indonesian
yang disaksikan oleh malaikat-malaikat yang didekatkan (kepada Allah).
83:22

83:22
Sahih International
Indeed, the righteous will be in pleasure
Indonesian
Sesungguhnya orang yang berbakti itu benar-benar berada dalam kenikmatan yang besar (surga),
83:23

83:23
Sahih International
On adorned couches, observing.
Indonesian
mereka (duduk) di atas dipan-dipan sambil memandang.
83:24

83:24
Sahih International
You will recognize in their faces the radiance of pleasure.
Indonesian
Kamu dapat mengetahui dari wajah mereka kesenangan mereka yang penuh kenikmatan.
83:25

83:25
Sahih International
They will be given to drink [pure] wine [which was] sealed.
Indonesian
Mereka diberi minum dari khamar murni yang dilak (tempatnya),
83:26

83:26
Sahih International
The last of it is musk. So for this let the competitors compete.
Indonesian
laknya adalah kesturi; dan untuk yang demikian itu hendaknya orang berlomba-lomba.
83:27

83:27
Sahih International
And its mixture is of Tasneem,
Indonesian
Dan campuran khamar murni itu adalah dari tasnim,
83:28

83:28
Sahih International
A spring from which those near [to Allah ] drink.
Indonesian
(yaitu) mata air yang minum daripadanya orang-orang yang didekatkan kepada Allah.
83:29

83:29
Sahih International
Indeed, those who committed crimes used to laugh at those who believed.
Indonesian
Sesungguhnya orang-orang yang berdosa, adalah mereka yang menertawakan orang-orang yang beriman.
83:30

83:30
Sahih International
And when they passed by them, they would exchange derisive glances.
Indonesian
Dan apabila orang-orang yang beriman lalu di hadapan mereka, mereka saling mengedip-ngedipkan matanya.
83:31

83:31
Sahih International
And when they returned to their people, they would return jesting.
Indonesian
Dan apabila orang-orang yang berdosa itu kembali kepada kaumnya, mereka kembali dengan gembira.
83:32

83:32
Sahih International
And when they saw them, they would say, "Indeed, those are truly lost."
Indonesian
Dan apabila mereka melihat orang-orang mukmin, mereka mengatakan: "Sesungguhnya mereka itu benar-benar orang-orang yang sesat",
83:33

83:33
Sahih International
But they had not been sent as guardians over them.
Indonesian
padahal orang-orang yang berdosa itu tidak dikirim untuk penjaga bagi orang-orang mukmin.
83:34

83:34
Sahih International
So Today those who believed are laughing at the disbelievers,
Indonesian
Maka pada hari ini, orang-orang yang beriman menertawakan orang-orang kafir,
83:35

83:35
Sahih International
On adorned couches, observing.
Indonesian
mereka (duduk) di atas dipan-dipan sambil memandang.
83:36

83:36
Sahih International
Have the disbelievers [not] been rewarded [this Day] for what they used to do?
Indonesian
Sesungguhnya orang-orang kafir telah diberi ganjaran terhadap apa yang dahulu mereka kerjakan.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar